Search

Samsung Tetap Pertahankan Tombol Fisik di Galaxy Note 10?

Sebelumnya, beredar laporan tentang kamera pada Galaxy Note 10. Menurut laporan Android Authority via Merdeka.com, salah satu divisi Samsung yakni Samsung Electro-Mechanics mengungkap sedang mengembangkan modul kamera 5x optical zoom.

Modul kamera tersebut sudah mulai diproduksi secara masal untuk produk terbaru Samsung.

Samsung berhasil mengembangkan modul kamera zoom 5x ini dengan ukuran yang lebih kecil, yakni 5 milimeter. Biasanya, kamera dengan optical zoom akan memakan lebih banyak tempat.

(Din/Ysl)

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/tekno/read/3982834/samsung-tetap-pertahankan-tombol-fisik-di-galaxy-note-10

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Samsung Tetap Pertahankan Tombol Fisik di Galaxy Note 10?"

Post a Comment

Powered by Blogger.