Search

Terungkap, Ini Penyebab Google Maps Tak Bisa Dipakai di Korea Selatan

Liputan6.com, Jakarta - Tahukah kamu, kalau ternyata Google Maps tidak bisa digunakan secara maksimal di Korea Selatan?

Ya, usut punya usut, pemerintah Korea Selatan sempat menolak permintaan Google untuk memberikan peta detail negara Kpop tersebut.

Sebagaimana Tekno Liputan6.com kutip dari ZDNet, Rabu (5/12/2018), keputusan menolak permintaan Google itu dibuat oleh komite gabungan Korea Selatan yang dipimpin oleh Kementerian Transportasi dan IT, Kementerian Urusan Luar Negeri, Kementerian Unifikasi, Kementerian Pertahanan, hingga Kementerian Perdangangan dan Kementerian Administrasi.

Kabarnya, penyebab penolakan ini adalah terkait masalah keamanan negara.

Keputusan tersebut resmi dikeluarkan setelah pemerintah Korea Selatan Sebelumnya, Google telah meminta izin pemberian peta Negeri Gingseng itu sejak 2016.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/tekno/read/3800260/terungkap-ini-penyebab-google-maps-tak-bisa-dipakai-di-korea-selatan

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Terungkap, Ini Penyebab Google Maps Tak Bisa Dipakai di Korea Selatan"

Post a Comment

Powered by Blogger.